EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Master Theses » Magister Manajemen
Posted by [email protected] at 28/11/2024 12:52:59  •  13 Views


PT AGRINDO SUMBER HARUM (BISNIS PEMASOK DAN PENGOLAHAN MINYAK ATSIRI BERBAHAN DASAR BUNGA MELATI BERKUALITAS DENGAN BERBASIS IMPLEMENTASI TEKNOLOGI)

Created by :
Tjhin Christine Hartanto ( 20210103223 )



SubjectPEMASOK
PENGOLAHAN MINYAK ATSIRI
BUNGA MELATI BERKUALITAS
BERBASIS IMPLEMENTASI TEKNOLOGI
Alt. Subject SUPPLIER
PROCESSING OF ESSENTIAL OIL
QUALITY JASMINE FLOWERS
BASED ON TECHNOLOGY IMPLEMENTATION
KeywordPEMASOK
PENGOLAHAN MINYAK ATSIRI
BUNGA MELATI BERKUALITAS
BERBASIS IMPLEMENTASI TEKNOLOGI

Description:

Bunga melati merupakan bunga tanaman hias yang mudah dan cocok dibudidayakan di wilayah Indonesia yang beriklim tropis. Jenis bunga melati yang banyak tumbuh di Indonesia adalah bunga melati Putih (Jasminum sambac) dan bunga melati Gambir (Jasminum officinale). Bentuk dan warnanya yang cantik serta aromanya yang wangi memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Dahulu tanaman melati hanya digunakan sebagai bunga tabur untuk upacara keagamaan, namun dengan berkembangnya kegiatan agroindustri untuk mengolah bunga melati menjadi minyak atsiri semakin banyak, dan dijadikan sebagai bahan baku industri lainnya seperti teh, parfum, kosmetik, obat-obatan dan aromaterapi. Gencarnya informasi akan manfaat minyak melati dan fenomena industri global untuk kembali ke penggunaan bahan alami (back to nature) membuat prospek bisnis minyak atsiri ini semakin menjanjikan. Pemilihan komoditas bunga melati menjadi minyak atsiri dipengaruhi oleh beberapa faktor. Aroma bunga melati yang khas dan menyenangkan, yakni aroma ringan dan manis semakin banyak digunakan sebagai bahan dasar dalam industri parfum, kosmetik dan aromaterapi yang bermanfaat untuk mengurangi stress dan meningkatkan mood, sehingga berfungsi sebagai antidepresan. Semakin banyak orang menyadari manfaat aromaterapi, berdampak pada meningkatnya permintaan minyak atsiri melati. Minyak melati juga diterapkan dalam pembuatan produk perawatan pribadi (personal care). Produk perawatan pribadi ini sangat membantu setiap orang merasa lebih percaya diri dengan fokus mempercantik penampilannya, sehingga semakin banyak orang yang mengadopsi produk perawatan pribadi maka berdampak juga pada peningkatan permintaan minyak atsiri melati. Minyak atsiri melati memiliki harga jual dan nilai tambah yang tinggi, meskipun bunga melati mudah ditanam dan diketemukan, namun ketersediaan bahan baku masih terbatas. Produksi tanaman bunga melati terbesar berada di sentra pulau Jawa Tengah dan Jawa Timur, padahal peluang investasi serta nilai tambah ekonomi yang tinggi dari minyak atsiri melati, maka dibutuhkan perencanaan bisnis pembuatan minyak atsiri melati yang berkelanjutan dan kontinyu. Bahan baku yang mudah didapat dari hasil pertanian dengan berkolaborasi terhadap organisasi lingkungan dengan memanfaatkan lahan bekas tambang yang direstorasi untuk memulihkan lingkungan dan pemberdayaan masyarakat yang bertujuan sebagai penggerak ekonomi berkelanjutan. Minyak atsiri melati dapat diproses dengan beberapa metode ekstraksi, seperti metode enfleurasi, destilasi uap, penggunaan pelarut menguap (solvent extraction) dan metode ekstraksi dengan fluida superkritis yang menggunakan karbon dioksida (CO2) sebagai pelarut. Metode ekstraksi dengan fluida superkritis masih jarang digunakan di Indonesia saat ini, padahal metode ekstraksi ini memiliki beberapa kelebihan yang dapat memproduksi minyak atsiri dengan cara produksi yang baik untuk menghasilkan minyak atsiri melati berkualitas absolute, aman dan berkelanjutan.

Contributor:
  1. Dr. Tantri Yanuar Rahmat Syah, SE, MSM
  2. Dr. Ir. Dimas Angga Negoro, MM, IPM
    Muhammad Dhafi Iskandar, SE, MM, DBA
Date Create:28/11/2024
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Master-20210103223
Collection ID:20210103223


Source :
Master Theses of Management

Relation Collection:
Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2024 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/pt-agrindo-sumber-harum-bisnis-pemasok-dan-pengolahan-minyak-atsiri-berbahan-dasar-bunga-melati-berkualitas-dengan-berbasis-implementasi-teknologi-36682.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Master-36682-COVER.Image.Marked.pdf - 198 KB
  2.  UEU-Master-36682-HALAMAN PENGESAHAN.Image.Marked.pdf - 904 KB
  3.  UEU-Master-36682-HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.Image.Marked.pdf - 755 KB
  4.  UEU-Master-36682-HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN.Image.Marked.pdf - 809 KB
  5.  UEU-Master-36682-ABSTRAK.Image.Marked.pdf - 368 KB
  6.  UEU-Master-36682-KATA PENGANTAR.Image.Marked.pdf - 313 KB
  7.  UEU-Master-36682-DAFTAR ISI.Image.Marked.pdf - 395 KB
  8.  UEU-Master-36682-DAFTAR TABEL.Image.Marked.pdf - 379 KB
  9.  UEU-Master-36682-DAFTAR GAMBAR.Image.Marked.pdf - 312 KB
  10.  UEU-Master-36682-DAFATR LAMPIRAN.Image.Marked.pdf - 315 KB
  11.  UEU-Master-36682-DAFTAR PUSTAKA.Image.Marked.pdf - 327 KB
  12.  UEU-Master-36682-LAMPIRAN.Image.Marked.pdf - 7017 KB
  13.  UEU-Master-36682-BAB1.Image.Marked.pdf - 1009 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Master-36682-BAB2.Image.Marked.pdf - 1258 KB
  2. UEU-Master-36682-BAB3.Image.Marked.pdf - 455 KB
  3. UEU-Master-36682-BAB4.Image.Marked.pdf - 1005 KB
  4. UEU-Master-36682-BAB5.Image.Marked.pdf - 673 KB
  5. UEU-Master-36682-BAB6.Image.Marked.pdf - 1610 KB
  6. UEU-Master-36682-BAB7.Image.Marked.pdf - 919 KB
  7. UEU-Master-36682-BAB8.Image.Marked.pdf - 449 KB
  8. UEU-Master-36682-BAB9.Image.Marked.pdf - 673 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

ATSIRI , BERBASIS , BERBASIS IMPLEMENTASI TEKNOLOGI , BERKUALITAS , BUNGA , BUNGA MELATI BERKUALITAS , IMPLEMENTASI , MELATI , MINYAK , PEMASOK , PENGOLAHAN , PENGOLAHAN MINYAK ATSIRI , TEKNOLOGI



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




155224939


Visitors Today : 5
Total Visitor : 1970036

Hits Today : 60278
Total Hits : 155224939

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan